-
Jogja Fotografis Festival (JOFFIS) memperkenalkan f-Stop!
Yang jauh mendekat, yang dekat merapat Jogja Fotografis Festival (JOFFIS) memperkenalkan f-Stop! Jika JOFFIS adalah perjalanan, maka f-Stop adalah titik-titik perhentian yang perlu kamu datangi, seiring dengan perjalananmu mengalami festival! f-Stop mencakup 6 titik pameran di Jogja Fotografis Festival, di antaranya: 18 Agustus: Tirtodipuran Link B19 Agustus: Galeri Pandeng21 Agustus: Galeri RJ Katamsi23 Agustus: Ruang… -
Crossing Ecotones – Mountains Seen;No Mountain Being
"Crossing Ecotones" adalah sebuah pameran yang terdiri dari dua bagian, yaitu "Mountains Seen; No Mountain Being" dan "Thousands of Fibres". Melalui kolaborasi dengan ahli ekologi, ilmuwan, seniman, dan budayawan, program ini membawa para penontonnya dalam sebuah perjalanan melalui Kelompok Gunung Berapi Tatun dan zona intertidal di Pantai Utara Taiwan bagian utara, serta Yogyakarta di Jawa,… -
Misafafahiyan Metamorphosis, presentation by Posak Joidan.
We invite you to an ongoing art project presentation by Posak Joidan. Posak will share the background, field research and the ongoing project of the work "Misafafahiyan Metamorphosis". The project focuses on Hao Hao, a 70-years-old Amis trans performer living in Fata’an, an Amis tribe of Taiwan's indigenous peoples. The work includes a 16-minutes video… -
An Invitation To Put Yourself In My Shoes, Pameran tunggal Wimo Ambala Bayang
Karya-karya ini merupakan bagian dari seri dan karya yang lebih besar yang berjudul "An Invitation To Put Yourself In My Shoes" yang mulai saya kembangkan pada tahun 2023. Saya menggunakan teknik montase dengan menempatkan gambar kuda putih dengan rambut dicat merah muda yang saya potret di Gunung Bromo di atas foto-foto kolonial yang saya temukan… -
Diskusi Pameran reForward: Studi Studio, Membaca kembali praktik produksi foto tahun 97-98
Mari berkumpul dan membicarakan proses penciptaan karya dan topik yang disampaikan di pameran tunggal Rangga Purbaya yang bertajuk Tahun-Tahun Yang Berbahaya. Diskusi Pameran Legal Artist SeriesTahun-Tahun Yang Berbahaya Pembicara:Rangga PurbayaKarina RoosvitaPitra Hutomo Moderator:Juanda M Arvis Waktu:11 Januari 202316.00 WIB Tempat:Ruang MES 56Jl. Mangkuyudam 53AMantrijeron Yogyakarta -
reForward: Studi Studio, Membaca kembali praktik produksi foto tahun 97-98
Berangkat dari penasaran atas praktik studio foto di Yogyakarta di tahun 97-98. Pada edisi kali ini, Ruang MES 56 bersama dengan SOKONG! mencoba menelusuri kembali sejarah studio foto di Yogyakarta, yang pada prosesnya berkembang menjadi lebih luas, baik secara ruang, waktu, maupun praktik produksi foto itu sendiri. Seniman, peneliti, dan fotografer, dan penulis yang diundang… -
Panggilan terbuka karya dan proposal karya Jogja Fotografis Festival!
Panggilan terbuka karya dan proposal karya Jogja Fotografis Festival! Kami mengajak teman-teman untuk berpartisipasi di dalam pameran Jogja Fotografis Festival, 12 Agustus–11 September 2023, lewat panggilan terbuka karya dan proposal karya. Panggilan ini gratis dan terbuka untuk warga negara Indonesia di seluruh Indonesia, tanpa batasan usia, baik pribadi maupun kelompok. Pelamar dapat mengajukan karya yang… -
(re)Reformasi: Melengkapi Ingatan Mengingat 25 Tahun Reformasi
Setelah enam minggu berproses bersama, kelima seniman Youth of Today edisi 2023 akan menyampaikan karya-karyanya pada publik dalam pameran “(re)Reformasi: Melengkapi Ingatan - Mengingat 25 Tahun Reformasi". Amal Purnama (Yogyakarta), fionnymellisa (Semarang), Gisela Maria (Yogyakarta), Syska La Veggie (Surabaya) dan Tennessa Querida Waksman (Bandung) telah bertemu dengan berbagai narasumber dari kesenian dan pergerakan perempuan di…
Loading posts...